Permainan Bola Kecil (Permainan Kasti, Permainan Bulu Tangkis, dan Permainan Tenis Meja

searchpengertian.com | Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan seputar permainan bola kecil diantaranya yaitu permainan kasti, buku tangkis, dan permainan tenis meja dalam pembelajaran PJOK. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi tentang permainan bola kecil diantaranya yaitu permainan kasti, buku tangkis, dan permainan tenis meja dalam pembelajaran PJOK. Dan harapannya, apa yang admin bagikan kali ini dapat memberikan dampak positif yang baik bagi perkembangan dan kemajuan belajar anak didik dalam memahami permainan bola kecil diantaranya yaitu permainan kasti, buku tangkis, dan permainan tenis meja dalam pembelajaran PJOK.

Permainan Bola Kecil (Permainan Kasti, Permainan Bulu Tangkis, dan Permainan Tenis Meja
 www.searchpengertian.com

Permainan Kasti

Tujuan latihan variasi dan kombinasi gerak spesifik permainan kasti untuk mengembangkan teknik permainan dalam upaya menjadikan pemain kasti yang andal.

Variasi dan kombinasi melempar dan menangkap bola

a. Melempar bola sambil berlari
b. Menangkap bola sambil berlari
c. Melempar dan menangkap bola

Variasi dan kombinasi melempar dan memukul bola

a. Melempar bola
Ada tiga jenis lemparan bola dalam permainan kasti, yaitu lemparan atas, lemparan samping, dan lemparan bawah.

b. Memukul bola dengan ayunan
Tujuan memukul bola dengan ayunan adalah menghasilkan pukulan yang keras dan jauh.

 c. Melempar dan memukul bola

Variasi dan kombinasi melempar, memukul, dan menangkap bola

a. Memukul bola tanpa ayunan atau menahan
Memukul bola tanpa ayunan atau menahan adalah memukul bola tanpa melakukan gerakan ayunan lengan.

b. Menangkap bola
c. Melempar, memukul, dan menangkap bola
Bermain kasti dengan peraturan sederhana. Dengan bermain kasti dalam bentuk pertandingan sikap kompetitif, jiwa sportivitas, tidak mudah menyerah, dan semangat kerja sama tim akan terbangun.

Permainan Bulu Tangkis

Melalui kemampuan memvariasikan dan mengombinasikan gerak spesifik permainan bulutangkis, kamu akan terampil menguasai, mengarahkan, dan memainkan kok.

1. Variasi dan kombinasi servis panjang dan pukulan forehand.
2. Variasi dan kombinasi servis panjang dan pukulan backhand
3. Variasi dan kombinasi servis pendek dan pukulan forehand
4. Variasi dan kombinasi servis pendek dan pukulan backhand
5. Variasi dan kombinasi pukulan forehand dan backhand
6.Variasi dan kombinasi servis panjang/pendek, pukulan forehand, dan backhand
Servis panjang dan pukulan forehand
Servis pendek an pukulan backhand
7. Variasi dan kombinasi servis panjang/pendek, pukulan forehand, pukulan backhand, dan pukulan smes.


Permainan Tenis Meja

Seorang pemain tenis meja harus mampu memegang bet, menyajikan, dan memukul bola, serta menggerakkan kaki ke segala arah.

1. Variasi dan kombinasi servis forehand dan servis backhand
Tujuan variasi dan kombinasi servis forehand dan servis backhand adalah untuk menyajikan bola pertama dengan bentuk servis forehand dan backhand.

2. Variasi dan kombinasi pukulan forehand dan pukulan backhand
Variasi pukulan push merupakan pukulan yang dilakukan secara bergantian antara forehand push dan backhand push.

3. Variasi dan kombinasi servis forehand/backhand dan pukulan forehand
4. Variasi dan kombinasi servis forehand/backhand dan pukulan backhand
5. Variasi dan kombinasi servis forehand/backhand dan pukulan forehand/backhand
6. Variasi dan kombinasi servis forehand/backhand, pukulan forehand/backhand, dan pukulan smes