Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)

searchpengertian.com | Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan tentang atletik yang meliputi materi jalan cepat, lari jarak pendek, lompat jauh, dan tolak peluru dalam pembelajaran PJOK. Dan harapannya, apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi tentang atletik yang meliputi materi jalan cepat, lari jarak pendek, lompat jauh, dan tolak peluru dalam pembelajaran PJOK. Semoga apa yang admin bagikan ini dapat memberikan dampak positif yang baik bagi perkembangan dan kemajuan belajar anak didik dalam memahami atletik yang meliputi materi jalan cepat, lari jarak pendek, lompat jauh, dan tolak peluru dalam pembelajaran PJOK.

Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
www.searchpengertian.com

Jalan Cepat

Jalan cepat adalah cabang olahraga atletik berjalan gerak maju dengan melangkah tanpa adanya hubungan terputus dengan tanah. Dalam melakukan jalan cepat setiap kali melangkah, kaki depan harus menyentuh tanah sebelum kaki belakang meninggalkan tanah. Tujuan latihan variasi dan kombinasi jalan cepat adalah mendapatkan kemampuan yang lebih dalam upaya menjadikan sebagai atlet yang andal.

Kombinasi start dengan gerakan tungkai

Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)

Kombinasi gerakan tungkai dengan ayunan lengan

Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)

Kombinasi gerakan tungkai, ayunan lengan, gerakan pinggul, dan memasuki garis finis

Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)

Lari Jarak Pendek

Lari jarak pendek adalah salah satu jenis lari yang dilakukan dengan kekuatan dan kecepatan penuh sepanjang garis lintasan dari start hingga finish di mana pemenangnya ditentukan berdasarkan catatan waktu yang paling singkat. Terdapat tiga jarak lintasan yang dilombakan pada lari jarak pendek, yaitu lari jarak 100 meter, 200 meter, dan 400 meter.

1. Kombinasi start dengan ayunan lengan
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
2. Kombinasi start, langkah kaki, dan ayunan lengan
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)

Lompat Jauh

Lompat jauh merupakan salah satu nomor lompat dari cabang olahraga atletik yang paling populer dan paling sering dilombakan dalam kompetisi kelas dunia, termasuk olimpiade. Lompat jauh adalah suatu gerakan melompat ke depan atas dalam upaya membawa titik berat badan selama mungkin di udara (melayang di udara) yang dilakukan dengan cepat dan dengan jalan melakukan tolakan pada satu kaki untuk mencapai jarak yang sejauh-jauhnya.

1. Kombinasi awalan dengan tolakan
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
Tujuan kombinasi awalan adalah mendapatkan kecepatan maksimal untuk persiapan melakukan yang sekuat-kuatnya.

2. Kombinasi tumpuan/tolakan dan melayang di udara
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
Tujuan kombinasi tumpuan/tolakan untuk menghasilkan tolakan sekuat-kuatnya agar dapat mengangkat titik berat badan setinggi-tingginya.

3. Kombinasi tumpuan/tolakan, melayang di udara, dan mendarat
a. Gaya langkah
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
Gaya jongkok merupakan gaya lompat jauh yang dianjurkan untuk diberikan kepada para pemula, terutama siswa di sekolah.

b. Gaya menggantung
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
Posisi mengantung dimulai setelah pelompat melakukan lepas landas dan berakhir ketika pelompat mempersiapkan diri untuk melakukan pendaratan

c. Variasi mendarat
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
Pada saat mendarat, pelompat harus berusaha mendapatkan posisi kedua kaki menyentuh pasir sejauh mungkin yang diikuti dengan kedua tangan yang direntangkan.

4. Kombinasi awalan, tumpuan/tolakan, melayang di udara, dan mendarat.
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)

Tolak Peluru

Tolak peluru adalah suatu bentuk gerakan menolak atau mendorong suatu bola besi bulat (peluru) dengan berat tertentu yang terbuat dari logam, yang dilakukan dari bahu dengan satu tangan untuk mencapai jarak terjauh.

1. Kombinasi awalan dan menolak peluru dengan gerak lanjutan
Atletik (Jalan Cepat, Lari Jarak Pendek, Lompat Jauh, dan Tolak Peluru)
Tujuan gerak lanjutan untuk mendapatkan posisi badan yang seimbang agar badan tidak meluncur ke depan sehingga keluar dari lapangan.

2. Kombinasi memegang peluru, awalan, dan menolak peluru dengan gerak lanjutan