85+ Contoh Soal Teknik Vokal dan Bernyanyi Unisono Dilengkapi Kunci Jawaban

searchpengertian.com | Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal seputar materi pokok pembelajaran teknik vokal dan bernyanyi Unisono dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran seni budaya kelas VII revisi terbaru. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu Bapak, Ibu Guru, dan peserta didik dalam mencari referensi seputar contoh soal seputar materi pokok pembelajaran teknik vokal dan bernyanyi Unisono dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran seni budaya kelas VII revisi.

85+ Contoh Soal Teknik Vokal dan Bernyanyi Unisono Dilengkapi Kunci Jawaban

Gambar: freepik.com

1. Tanda yang dipakai untuk mengatur keras lembutnya nada disebut ....
A. tanda tempo
B. tanda dinamik
C. tanda birama
D. tanda kromatis

2. Terompet dan rekorder termasuk alat musik ....
A. Alat musik ritmis
B. Alat musik ansambel
C. Alat musik harmonis
D. Alat musik melodis

3. Gong genang merupakan ansambel tradisional yang berasal dari daerah yaitu ....
A. Bali
B. Sumbawa
C. Kutai
D. Jawa

4. Di bawah ini yang tidak termasuk dalam ragam ansambel tradisional Indonesia adalah ....
A. gong genang
B. talempong
C. orkestra kamar
D. gamelan jegog

5. Alat musik yang sering digunakan dalam memainkan musik melayu yaitu ....
A. sitar
B. tabla
C. angklung
D. akordion

6. Jenis vokal grup yang susunan suaranya terdiri dari Sopran-Alto-Tenor-Bass disebut ....
A. akapela
B. choir/koor
C. orkestra
D. kanon

7. Contoh alat musik tradisional melodis adalah ....
A. suling
B. gong
C. tabla
D. sasando

8. Teknik bernyanyi yang mengatur tinggi rendahnya suatu nada yang harus dijangkau dengan tepat (pitch) disebut ....
A. intonasi
B. frasering
C. resonansi
D. artikulasi

9. Berikut ini yang bukan merupakan jenis vokal grup berdasarkan jumlah penyanyi dan jumlah suaranya adalah ....
A. paduan suara
B. trio
C. kuartet
D. orkestra

10. Teknik bernyanyi lebih dari satu suara yang terdiri dari suara Sopran-Alto-Tenor-Bass  disebut ....
A. unisono        
B. paduan suara
C. kanon
D. acapella

11. Alat musik yang bunyinya dihasilkan dari getaran udara seperti seruling, serunai, triton, terompet, dan tulila disebut ....
A. idiofon
B. chordofon    
C. membranofon
D. aerofon

12. Teknik pemenggalan kata/kalimat yang baik dan benar sehingga mudah dimengerti dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku disebut ....
A. intonasi
B. frasering
C. resonansi
D. artikulasi

13. Alat musik Tifa berasal dari daerah ....
A. Nusa Tenggara Barat
B. Bali    
C. Kalimantan Timur
D. Papua

14. Pertunjukan alat musik angklung termasuk ke dalam jenis musik ansambel ....
A. opera
B. campuran
C. orkestra
D. sejenis

15. Alat musik yang bunyinya dihasilkan dari getaran dawai atau senar, seperti gitar, harpa, biola, dan cello disebut ....
A. idiofon
B. chordofon
C. membranofon
D. aerofon

16. Jenis pernafasan yang baik dipergunakan dalam bernyanyi yaitu pernafasan ....
A. dada
B. perut
C. diafragma
D. mulut

17. Lagu daerah, lagu anak-anak, dan lagu wajib nasional merupakan beberapa contoh dari ....
A. musik melayu
B. musik asia
C. musik nusantara
D. musik mancanegara

18. Lagu daerah suwe ora jamu berasal dari ....
A. Jawa tengah
B. Jawa timur
C. Jawa barat
D. Aceh

19. Alat musik seperti drum, kastanyet, triangle, dan maracas jika ditinjau berdasarkan fungsinya termasuk ke dalam jenis alat musik ....
A. melodis
B. harmonis
C. ritmis
D. pentatonis

20. Sistem penulisan atau deretan dari nada nada disebut ....
A. nada
B.artikulasi
C. notasi
D. lafal

21. Berikut ini yang bukan merupakan jenis vokal grup berdasarkan tekniknya adalah ....
A. orkestra
B. akapela
C. kanon
D. koor

22. Notasi yang dilambangkan dengan balok/huruf adalah ....
A. Notasi angka
B. Notasi huruf
C. Notasi sendiri
D. Notasi suara

23. Alat musik yang berfungsi ganda, yaitu bisa memainkan melodi dan juga memainkan iringan akord disebut ....
A. melodis
B. harmonis
C. ritmis
D. pentatonis

24. Contoh salah satu bunyi teratur adalah ....
A. Mengaji
B. Berbicara
C. Menyayi
D. Benda jatuh

25. Alat musik Sasando apabila ditinjau dari cara memainkannya termasuk ke dalam jenis alat musik ....
A. pukul
B. petik
C. tiup
D. gesek

26. Berikut ini yang merupakan jenis musik ansambel berdasarkan strukturnya yaitu ....
A. sejenis dan tidak sejenis/campuran
B. solo dan duet
C. melodis dan harmonis
D. orkestra dan chamber

27. Pupuik Gadang merupakan salah satu instrumen musik dalam ansambel talempong yang dimainkan dengan cara ....
A. ditiup
B. digesek
C. dipukul
D. dipetik

28. Tanda tempo Allegro memiliki pengertian bahwa tempo musik harus dimainkan secara ....
A. cepat
B. lambat
C. lembut
D. keras

29. Alat musik Tifa yang berasal dari Papua dimainkan dengan cara ....
A. dipukul
B. dipetik
C. ditiup
D. digesek

30. Orang yang memimpin paduan suara disebut ....
A. direktur
B. dirigen
C. komposer
D. arranger

31. Alat musik ansambel tradisional yang berasal dari daerah Minangkabau adalah ....
A. talempong
B. gamelan jegog
C. gong genang
D. angklung

32. Suatu potensi yang terdapat dalam diri seseorang dalam membuat suatu karya seni disebut ....
A. kriminalisasi
B. ekspresi
C. talenta
D. apresiasi

33. Di bawah ini yang termasuk sebagai tokoh pencipta lagu anak-anak adalah ....
A. C.Simanjutak
B. Ismail Marzuki
C. A.T. Mahmud
D. Daeng Sutigna

34. Tangga nada yang sering digunakan dalam musik tradisional adalah ....
A. pentatonis
B. hexatonis
C. diatonis
D. melodis

35. Berikut ini yang merupakan lagu daerah yang berasal dari Jawa Barat adalah ....
A. Bubuy Bulan
B. Cik cik periuk
C. Ilir-ilir
D. Suwe Ora Jamu

36. Menyanyikan suatu lagu atau karya musik secara bersama-sama lebih dari 5-10 orang disebut ....
A. duet
B. trio
C. ansambel
D. paduan suara

37. Lagu anak-anak yang berjudul Paman Datang diciptakan oleh musisi yang bernama ....
A. Pak Kasur
B. Ismail Marzuki
C. A.T. Mahmud
D. Ibu Sud

38. Suara tinggi wanita dalam paduan suara atau vokal grup disebut ....
A. tenor
B. alto
C. sopran
D. bass

39. Suatu pertunjukan musik yang dimainkan secara berkelompok menggunakan alat musik sejenis atau yang tidak sejenis/campuran disebut ....
A. band
B. paduan suara
C. ansambel
D. harmonis

40. Pencipta lagu anak-anak yang berjudul Menanam Jagung yaitu ....
A. Ismail Marzuki
B. Ibu Sud
C. Pak Kasur
D. A.T. Mahmud

41. Suara tinggi wanita dalam paduan suara atau vokal grup disebut ....
A. bass
B. tenor
C. alto
D. sopran

42. Alat musik Tifa yang berasal dari Maluku dan Papua dimainkan dengan cara ....
A. digesek
B. ditiup
C. dipukul
D. dipetik

43. Susunan pengelompokkan suara dalam paduan suara yang benar adalah ....
A. Tenor-Alto-Sopran-Bass
B. Sopran-Alto-Tenor-Bass
C. Alto-Sopran-Bass-Tenor
D. Bass-Sopran-Alto-Tenor

44. Tanda yang dipakai untuk mengatur cepat lambatnya musik disebut ....
A. tanda tempo
B. tanda dinamik
C. tanda birama
D. tanda kromatis

45. Menyanyikan suatu lagu atau karya musik secara bersama-sama lebih dari 5-10 orang disebut ....
A. paduan suara
B. trio
C. duet
D. ansambel

46. Janger merupakan salah satu lagu tradisional yang berasal dari daerah ....
A. Batak
B. Bengkulu
C. Betawi
D. Bali

47. Teknik pemenggalan kata/kalimat yang baik dan benar sehingga mudah dimengerti dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku disebut ....
A. artikulasi
B. frasering
C. intonasi
D. resonansi

48. Berikut ini salah satu tokoh pencipta musik tradisional yang berasal dari jawa barat adalah ....
A. Daeng Sutigna
B. Kabayan
C. Benyamin Sueb
D. Ki Narto Sabdo

49. Salah satu teknik bernyanyi yang mengatur tentang pengucapan kata yang baik dan jelas disebut ....
A. artikulasi
B. frasering
C. intonasi
D. resonansi

50. Suara tinggi laki-laki dalam paduan suara atau vokal grup disebut ....
A. tenor
B. alto
C. sopran
D. bass

51. Teknik bernyanyi yang mengatur tinggi rendahnya suatu nada yang harus dijangkau dengan tepat (pitch) disebut ....
A. artikulasi
B. frasering
C. intonasi
D. resonansi

52. Tanda dinamik Piano atau p berfungsi agar ....
A. nada naik ½ jarak
B. nada turun ½ jarak
C. musik dimainkan dengan keras
D. musik dimainkan dengan lembut

53. Salah satu contoh alat musik yang termasuk ke dalam alat musik tradisional yaitu ....
A. rebana
B. kastanyet
C. pianika
D. gitar

54. Suatu pertunjukan musik yang dimainkan secara berkelompok menggunakan alat musik sejenis atau yang tidak sejenis/campuran disebut ....
A. ansambel
B. paduan suara
C. harmonis
D. band

55. Cherice merupakan penyanyi internasional yang berasal dari negara ....
A. Thailand
B. Cina
C. Filipina
D. Singapura

56. Gambar not balok seperti ini  dalam birama 4/4 memiliki ketukan berjumlah ....
A. 1
B. 2
C. ½
D. 4

57. Alat musik kenong berasal dari ....
A. Jawa Timur
B. Jawa Tengah
C. Jawa Barat
D. Jakarta

58. Musik yang sering dikenal berasal dari Timur Tengah atau Arab adalah ....
A. Dangdut
B. Gambus
C. Gambang Kromong
D. Gamelan

59. Contoh alat musik ritmis adalah ....
A. Terompet
B. Rekorder
C. Saluwang
D. Saron

60. Di bawah ini yang termasuk penyanyi modern dari negara Korea Selatan adalah ....
A. Shakira
B. Utada Hikaru
C. Wonder Girls
D. Kangen Band

61. Salah satu teknik bernyanyi yang mengatur tentang pengucapan kata yang baik dan jelas disebut ....
A. intonasi
B. frasering
C. resonansi
D. artikulasi

62. Alat musik pianika berdasarkan fungsinya termasuk ke dalam jenis alat musik yaitu ....
A. A . harmonis
B. aerophone
C. alat musik tiup
D. melodis

63. Sasando berasal dari ....
A. Kabupaten Rotedau di NTT
B. Maluku Utara
C. Papua
D. Banten

64. Di bawah ini yang termasuk ke dalam jenis alat musik ansambel berdasarkan fungsinya adalah ....
A. ansambel sejenis
B. alat musik melodis
C. chordophone
D. ansambel tiup

65. Kolintang berasal dari ....
A. Banten
B. NTB
C. NTT
D. Sulawesi Utara

66. Di bawah ini yang termasuk ke dalam jenis musik ansambel berdasarkan strukturnya yaitu ....
A. orkestra kecil
B. ansambel sejenis
C. ansambel kecil
D. orkestra besar

67. Ansyada yunsyidu dalam bahasa Indonesia artinya ....
A. Bersenandung
B. Bergembira
C. Bernyanyi
D. Bersedih

68. Ungkapan hati/ Ekspresi seseorang yang dituangkan melalui nada/bunyi disebut ....
A. melodi
B. musik
C. irama
D. ritme

69. Susunan pengelompokkan suara dalam paduan suara yang benar adalah ....
A. Alto-Sopran-Bass-Tenor
B. Sopran-Alto-Tenor-Bass
C. Bass-Sopran-Alto-Tenor
D. Tenor-Alto-Sopran-Bass

70. Vokal grup yang terdiri dari 4 orang disebut ....
A. kuartet
B. kuintet
C. duet
D. sektet

71. Bentuk vokal grup gaya kapel dan tanpa alat musik pengiring adalah bentuk vokal ....
A. Nasyid
B. Lagu kanon
C. Akapela
D. Unisono

72. Lagu anak-anak yang berjudul Paman Datang diciptakan oleh musisi yang bernama ....
A. A.T. Mahmud
B. Ismail Marzuki
C. Ibu Sud
D. Pak Kasur

73. Lagu padamu negeri diciptakan oleh ....
A. Kusbini
B. T.prawit
C. Hari singgih
D. Iwan fals

74. Naik-naik ke puncak gunung termasuk ke dalam jenis lagu yaitu ....
A. lagu wajib
B. lagu anak-anak
C. lagu Pop
D. lagu daerah

75. Pak A.T. Mahmud membuat karya musik atau lagu tentang hewan yang bersinar di malam hari yaitu ....
A. Sang Kodok
B. Rajawali
C. Kunang-kunang
D. Burung Kutilang

76. Berikut ini yang merupakan lagu daerah yang berasal dari Jawa Barat adalah ....
A. Ilir-ilir
B. Cik cik periuk  
C. Suwe Ora Jamu
D. Bubuy Bulan

77. Teknik bernyanyi vokal grup tanpa iringan musik disebut ....
A. kuartet
B. paduan suara
C. kanon
D. akapela

78. Bernyanyi dengan cara menyanyikan lagu satu suara disebut ....
A. unisono
B. vokal grup
C. kanon
D. acapella

79. Lagu daerah yang berasal dari Aceh adalah ....
A. Apuse
B. Gundul-gundul pacul
C. Bugong Jeumpa
D. O Ina Ni Keke

80. Bernyanyi Unisono adalah ....
A. Bernyanyi dua suara
B. Bernyanyi tiga suara
C. Bernyanyi satu suara
D. Bernyanyi empat suara

81. Pernapasan dengan cara menarik nafas mengangkat bahu untuk mengisi paru-paru adalah ....
A. Pernafasan bahu
B. Pernafasan dada
C. Pernapasan diafragma
D. Pernafasan hidung

82. Lagu daerah yang berasal dari Sulawesi Selatan adalah ....
A. Gundul-gundul pacul
B. O Ina Ni Keke
C. Angin Mamiri
D. Bungong Jeumpa

83. Contoh alat musik harmonis ....
A. Rebab
B. Sampek dan sasando
C. Mandolin
D. Gendang

84. Alat musik ritmis adalah ....
A. Membawakan melodi suatu lagu  
B. Sebagai pengiring nada
C. Untuk memberikan irama
D. Menampilkan karya musik

85. Lagu daerah yang berasal dari Sulawesi Utara adalah ....
A. Angin Mamiri
B. O Ina Ni Keke
C. Bugong Jeumpa
D. Gundol-gundol pacul